HUBUNGAN MOBILISASI DINI TERHADAP PENGELUARAN ASI POST SECTIO CAESAREA DI RSD DR H SOEMARNO SOSROATMODJO TAHUN 2023

Authors

  • Puspita Gasali Politeknik Kesehatan Kalimantan Timur
  • Nina Mardiana Politeknik Kesehatan Kalimantan Timur
  • Cristinawati Haloho Politeknik Kesehatan Kalimantan Timur

DOI:

https://doi.org/10.55681/saintekes.v2i4.218

Keywords:

Mobilisasi, Pengeluaran ASI, Post Sectio Caesarea

Abstract

Mobilisasi dini setelah operasi Sectio Caesarea berhubungan erat dengan pengeluaran ASI. Aktivitas fisik yang cepat setelah operasi ini dapat merangsang produksi ASI dengan meningkatkan aliran darah ke payudara. Selain itu, mobilisasi dini juga membantu mempercepat pemulihan ibu dan mengurangi risiko komplikasi. Dalam pendahuluan ini, akan dibahas mengenai hubungan antara mobilisasi dini dan pengeluaran ASI setelah operasi Sectio Caesarea serta manfaatnya bagi ibu dan bayi. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif korelasional berbentuk desain cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu post sectio caesarea di RSD dr. H. Soemarno Sosroatmodjo Tanjung Selor, dengan metode sampling nonprobability sampling teknik purposive sampling sebanyak 72 orang. Diperoleh sebagian besar mobilisasi dini baik sebanyak 41 (56,9%) orang dan sisanya mobilisasi dini kurang baik sebanyak 31 (43,1%). Diperoleh sebagian besar pengeluaran ASI cukup lancar sebanyak 27 (37,5%) orang, lancar sebanyak 26 (36,1%) orang dan sisanya kurang lancar sebanyak 19 (26,4%) orang. Diperoleh hasil uji statistik Chi-Square diperoleh nilai p=0,002. Ada hubungan mobilisasi terhadap pengeluaran ASI post sectio caesarea di RSUD Dr. H. Soemarno Sosroatmodjo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmaniyah. (2018). 693-Article Text-1646-1-10-20190529. Faktor Yang Berhubungan Dengan Ibu Post Sc Dalam Menyusui Bayinya Di Ruang Mawar Rsud. Dr. H. Soewondo Kendal Ahmaniyah, Program Studi Diii Kebidanan Universitas Wiraraj, 28–30.

Almi. (2020). Kepuasan Pasien Di Ruang Rawat Inap Vip Kepuasan Pasien Di Ruang Rawat Inap Vip.

Anggraeni, F. P. (2019). Hubungan Intensitas Nyeri Dengan Produksi ASI Pada Ibu Post Sectio Caesaria Di Rumah Sakit ’Aisyiyah Muntilan.

Annisa, D. F., & Ifdil, I. (2016). Konsep Kecemasan (Anxiety) pada Lanjut Usia (Lansia). Konselor, 5(2), 93. https://doi.org/10.24036/02016526480-0-00

Astriana, W. (2019). Pengetahuan Mobilisasi Dini Dengan Kemandirian Merawat Dirinya dan Bayinya Pada Ibu Pasca Operasi Sectio Caesarea. Jurnal Kesehatan Abdurahman Palembang, 8(2), 12–18.

Azizah, R., & Hartanti, R. D. (2016). Hubungan Antara Tingkat Stress Dengan Kualitas Hidup Lansia Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Wonopringgo Pekalongan. Jurnal Universyty Reseach Coloquium, 261–278.

Bahiyatun. (2016). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas Normal. In ECG. https://wellnes.journalpress.id/wellnes

Brunner & Suddarth. (2017). Keperawatan Medical-Bedah Brunner & Suddarth. In Edisi 12. Jakarta:EGC. (pp. 1–13).

Casey, S. L., Lanting, S. M., & Chuter, V. H. (2020). The ankle brachial index in people with and without diabetes: Intra-tester reliability. Journal of Foot and Ankle Research, 13(1), 1–6. https://doi.org/10.1186/s13047-020-00389-w

Cunningham, F. G. (2012). Obstetric Williams. EGC.

Dahlan. (2019). Statistik Untuk Kedokteran dan Kesehatan. 12(2), 1–167.

Gedefaw, G., Goedert, M. H., Abebe, E., & Demis, A. (2020). Effect of cesarean section on initiation of breast feeding: Findings from 2016 Ethiopian Demographic and Health Survey. PLoS ONE, 15(12 December), 1–13. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0244229

Hartinah, Roni Yuliwar, Dewi, N. (2016). Hubungan Kepatuhan Pemberian Air Susu Ibu Dengan Kejadian Diare Pada Anak Usia 1-2 Tahun Di Puskesmas Dinoyo. Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 1, 83–93.

Hartini, Lilik (2017). Hubungan usia ibu dan paritas ibu dengan bayi berat lahir rendah (BBLR). Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya

Herman J Warouw, Semuel Tambuwun, G. P. (2018). Dampak Edukasi Terhadap Kecemasan Pasien Pra Operasi Katarak Di Rumah Sakit Mata Provinsi Sulawesi Utara. In JUIPERDO.

Imam, Fitriani, & B. (2018). Perlindungan Hak Anak terhadap Pemberian Air Susu Ibu.

Indrayati, N., Nurwijayanti, A. M., & Latifah, E. M. (2018). Perbedaan Produksi Asi Pada Ibu Dengan Persalinan Normal Dan Sectio Caesarea Novi Indrayati *, Andriyani Mustika Nurwijayanti, Eva Mia Latifah. Perbedaan Produksi Asi Pada Ibu Dengan Persalinan Normal Dan Sectio Caesarea Novi, 6(2), 95–104.

Kemenkes RI. (2020). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020. In IT - Information Technology (Vol. 48, Issue 1). https://doi.org/10.1524/itit.2006.48.1.6

Kumala, R. dan. (2017). Paduan Asuhan Nifas & Evidence Based Practice. In Paper Knowledge. Toward a Media History of Documents (Vol. 7, Issue 2).

Manuaba. (2018). Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan, dan KB. EGC.

Mascarello, K. C., Horta, B. L., & Silveira, M. F. (2017). Maternal complications and cesarean section without indication: systematic review and meta-analysis. Revista de Saude Publica, 51, 105. https://doi.org/10.11606/S1518-8787.2017051000389

Mintaningtyas, S. I., & Isnaini, Y. S. (2022). Pijat Oksitosin untuk Meningkatkan Produksi ASI Eksklusif (M. Nasrudin (ed.)). Pekalongan : Penerbit NEM.

Mochtar. (2017). Sinopsis Obstetri Edisi 2. EGC.

Notoatmodjo. (2018). metodologi penelitian kesehatan.

Nurjannah, S. N., Memunah, A. S., & Badriah, D. L. (2020). Asuhan Kebidanan Postpartum Dilengkapi dengan Asuhan Kebidanan Post Sectio Caesarea. PT Refika Aditama.

Nursalam. (2017). Metodologi Penelitian (P. 415). Http://Eprints.Ners.Unair.Ac.Id/982/1/Metodologi Penelitian09162019.Pdf

Potter & Perry. (2012). Fundamental of Nursing. ECG. https://books.google.co.id/books?id=D9_YDwAAQBAJ&pg=PA369&lpg=PA369&dq=Prawirohardjo,+Sarwono.+2010.+Buku+Acuan+Nasional+Pelayanan+Kesehatan++Maternal+dan+Neonatal.+Jakarta+:+PT+Bina+Pustaka+Sarwono+Prawirohardjo.&source=bl&ots=riWNmMFyEq&sig=ACfU3U0HyN3I

Rahmatika, V., Ghufron, M., Triastuti, N., & Rochman, S. (2020). Hubungan Pemberian Anestesi Regional Dengan Kelancaran ASI Pada Ibu Post Partum Sectio Caesarea Di Rumah Sakit Muhammadiyah Gresik. MAGNA MEDICA: Berkala Ilmiah Kedokteran Dan Kesehatan, 7(2), 42. https://doi.org/10.26714/magnamed.7.2.2020.42-48

Ria Noven, H., Ketut Mendri, N., Vidayanti, V., Studi, P. S., Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Respati Yogyakarta, I., & Kemenkes Yogyakarta Abstrak, P. (2018). Article info : sending on November. Jurnal Keperawatan Respati Yogyakarta, 5(1), 339–344. http://nursingjurnal.respati.ac.id/index.php/JKRY/index

Riksani, R. (2012). Keajaiban ASI (Air Susu Ibu). Jakarta: Dunia Sehat

Risyanti, S., Carolin, B. T., & Dinengsih, S. (2021). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Produksi Asi Ibu Nifas Post Sectio Caesarea. Jurnal Kebidanan Malahayati, 7(4), 607–612. https://doi.org/10.33024/jkm.v7i4.3855

Rofiqoch, I., Purwati, P., & Margiana, W. (2020). Pendidikan Kesehatan Mobilisasi Dini Pasca Bersalin. Jurnal ABDIMAS-HIP : Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 60–63. https://doi.org/10.37402/abdimaship.vol1.iss2.101

Soetjiningsih. (2017). Tumbuh Kembang Anak, Edisi 2. Jakarta: EGC.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Alfabeta.

Tripratiwi, Y. (2017). Penerapan Teknik Relaksasi Genggam Jari Pada Asuhan Keperawatan Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Sectio Caesarea Di Rsud K.R.M.T Wongsonegoro Kota Semarang. Journal of Chemical Information and Modeling, 6–25.

Tyastuti. (2018). Modul Buku Ajar Cetak Kebidanan: Asuhan Kebidanan Kehamilan (pp. 1–98).

Wahyu, A. (2018). Efektifitas Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pasien Pasca Sectio Caesarea. Jurnal Keperawatan Silampari, 2, 75383. https://doi.org/https://doi.org/10.31539/jks.v2i1.303

Wahyu, S. dan. (2013). Buku Ajar Keperawatan Maternitas (pp. 1–145).

Downloads

Published

2023-10-11

How to Cite

Gasali, P., Mardiana, N. and Haloho, C. (2023) “HUBUNGAN MOBILISASI DINI TERHADAP PENGELUARAN ASI POST SECTIO CAESAREA DI RSD DR H SOEMARNO SOSROATMODJO TAHUN 2023”, Jurnal Sains, Teknologi dan Kesehatan, 2(4), pp. 602–612. doi: 10.55681/saintekes.v2i4.218.